PKK Kecamatan Taba Penanjung

Oleh Admin Kec Taba Penanjung
Dipublikasi Pada 22:51 | 22 Agustus 2024

TABA PENANJUNG -  Kamis 22 Agustus 2024 PKK Kecamatan Taba Penanjung raih Piala di 3 kategori lomba HUT PKK TINGKAT KABUPATEN. di antara nya juara 2 lomba galeri pelangi, juara harapan 1 B2SA, juara harapan 3 lomba penyuluhan stunting
Camat Taba Penanjung NONI OKTARINA,S.E.,M.M di dampingi ketua PKK Ny.Amsuri Suratno mengucapkan terima kasih kepada seluruh Ibu-ibu PKK Desa hingga Pokja-pokja di desa sebab sudah membawa nama Kecamatan Taba Penanjung di tingkat Kabupaten.

+